International University of Africa | Surat NU | 04 Maret 2019

Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Sudan, bekerja sama dengan Ikatan Alumni Nahdlatul Ulama Sudan (IKA NUSA) membuka pendaftaran beasiswa program S1 di International University of Africa, Sudan. Beasiswa tersebut meliputi biaya pendidikan dan asrama. Beasiswa ini diperuntukan oleh lulusan Madrasah Aliyah/Pondok Pesantren/Sederajat. Perihal Cara daftar, Syarat Ketentuan, Serta berkas yang dibutuhkan silahkan lihat di surat edaran resminya, download disini Surat Edaran Beasiswa Nahdlatul Ulama

One comment on “International University of Africa | Surat NU | 04 Maret 2019

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *